Langsung ke konten utama

bukan apa apa tapi aku suka kok :D



sebenarnya aku nggak ada background buat nulis, tapi aku berusaha dan semoga kalian suka :D

aku rasa masuk smp baru kemarin. tapi setelah beberapa hari berperang dengan uas, semuanya terasa lebih ringan dan setelah 3 hari classmeet  yang dengan hebohnya bergoyang oplosan ternyata besok adalah hari dimana hasil belajar semester  1 akan diterima oleh para wali murid sekaligus murid siswa smpn 1 wonosobo dari kelas 7 sampai kelas 9. Dan tiba tiba aku teringat teman teman di kelas 7g. mereka itu segalanya. canda dan tawa, tangis dan amarah pun ada disekeliling kita. Dari kelas 7g ini, aku belajar  dan berpikir tentang pentingnya “sahabat”. Aku tidak bisa keluar begitu saja setelah aku menginjakkan kaki didalamnya. 7g ini lebih rumit dari jaringan sel sel tumbuhan yang membentuk menjadi suatu jaringan, tetapi mudah dilalui layaknya air mengalir.  Kita dengan mudahnya bersatu menjadi satu kesatuan dan membentuk suatu hubungan dinamis dikelas ini tetapi sungguh aku tidak bohong dan “benar benar “ sulit untuk meninggalkannya begitu saja. layaknya sebuah benda yang telah rusak, sebelumnya sangat mudah untuk menggunakannya tetapi setelah rusak berbagai cara untuk mengembalikannya seperti semula sungguh sukar.  

dan  pada akhirnya yang aku katakan adalah "aku sayang kalian dan aku nggak mau pisah~ " 

  7g:

~Sukanya "modus"

~kemarin dapet ttdnya mas b*ly* 

~kemarin sava dapet ttdnya mas unggutu di sepatu dan dia nangis garagara aku

~tadzqiya pernah ditawarin payung sama mas y*y*k

~dhian foto sama mas b, aku sama wanda juga 

~setiap hari kita nglawak,nyanyi,joget,serius juga bisa,modus apalagi dan ini semua untuk hidup :p :D


Komentar

YANG HITZ